Sorry, registration is not open at this time
Friday, 6 December 2024
at 2 PM Jakarta Time
Apakah anda ingin meningkatkan pemahaman tentang manajemen bisnis dan pengambilan keputusan strategis dalam waktu singkat? Apakah anda sedang mencari business game untuk Institusi Pendidikan anda? Workshop MonsoonSIM hadir untuk memberikan pengalaman belajar yang interaktif dan menyenangkan melalui simulasi bisnis berbasis teknologi.
Tentang Workshop
- Durasi: 90 menit
- Tujuan: Membantu peserta memahami integrasi berbagai fungsi bisnis, mengasah keterampilan analitis, dan meningkatkan kemampuan kolaborasi tim.
Agenda Workshop
- Introduction, perkenalan MonsoonSIM dan pentingnya memahami proses bisnis secara terintegrasi dan manfaat simulasi dalam mengasah kemampuan manajerial
- Simulasi Bisnis, bagian inti workshop di mana peserta langsung terlibat dalam pengelolaan perusahaan virtual menggunakan platform MonsoonSIM.
- Diskusi dan Evaluasi, Fasilitator akan membahas hasil simulasi, memberikan umpan balik, dan menjelaskan strategi terbaik berdasarkan data yang dihasilkan selama sesi.
Manfaat Mengikuti Workshop
- Pemahaman Mendalam tentang Bisnis: Peserta akan belajar bagaimana berbagai fungsi bisnis saling berhubungan, seperti hubungan antara manajemen inventori, penjualan, dan profitabilitas.
- Keterampilan Kolaborasi: Dalam simulasi ini, kerja sama tim menjadi kunci. Peserta akan mengembangkan kemampuan komunikasi dan kerja sama dalam mencapai tujuan bersama.
- Kemampuan Analitis dan Strategis: Simulasi real-time memungkinkan peserta untuk menganalisis data dan membuat keputusan strategis berdasarkan situasi pasar yang dinamis.
- Pengalaman Belajar Interaktif: Tidak hanya teori, peserta akan belajar melalui pengalaman langsung yang membuat pembelajaran menjadi lebih menarik dan relevan.
Kesimpulan
Workshop MonsoonSIM ini adalah kesempatan emas bagi Anda yang ingin meningkatkan kemampuan manajemen bisnis dengan cara yang menyenangkan dan penuh tantangan. Dengan pengalaman simulasi yang realistik, peserta tidak hanya belajar teori tetapi juga langsung mempraktikannya.
Jadilah bagian dari pengalaman unik ini dan segera mendaftar untuk mendapatkan Zoom Invitation dari kami!!!
Sorry, registration is not open at this time